3 Rekomendasi Toner Yang Cocok Untuk Kulit Wajahmu, Jangan Salah Pilih Ya
Membersihkan kulit wajah dengan sabun wajah saja tidak cukup, namun ada rangkaian skincare yang harus kamu lengkapi agar kulit kamu tetap terjaga, yakni toner-Foto:Palpres-
BACA JUGA:5 Rekomendasi Sunscreen Terbaik Untuk Melindungi Kulit Kamu Dan Ampuh Menghalau Sinar Matahari
Toner ini dapat melembabkan kulit, mengontrol produksi sebum dan menjaga keseimbangan kadar air dan minyak.
Stabilize Calendula Extract yang terkandung dalam toner ini dapat meredakan jerawat dan kemerahan pada kulit wajah.
• Skintific 5x Ceramide Soothing Toner
Toner ini dapat digunakan sehari-hari untuk menenangkan kulit saat skin barrier sedang terganggu dan menjaga kelembaban kulit.
BACA JUGA:PENTING! Ternyata Sunscreen Bisa Lindungi Kamu Dari Risiko Kanker Kulit, Ini Penjelasannya
Memiliki kandungan 5 jenis ceramide yang berbeda yang baik untuk menjaga barrier kulit.
Ditambah kandungan probiotik kompleks dapat membantu menyejukkan kulit kemerahan.
2. Toner Untuk Kulit Berjerawat
• Elsheskin Exfolicare Solution
BACA JUGA:Wajib Tahu! Ini Dia 7 Manfaat Mentimun Bagi Kecantikan Kaum Hawa
Toner ini mempercepat dan memaksimalkan kulit glowing dalam 5x pemakaian.
Mengembalikan kondisi wajah dan cegah jerawat dengan mengangkat sel kulit mati penyebab kulit kusam dan pori-pori tersumbat, serta memperbaharui sel kulit.
Toner ini sesuai untuk kulit sensitive.
The Aubree Blue Ocean Rich Toner