https://palpres.bacakoran.co/

Jurnalis Jadi Garda Terdepan! Astra Motor Sumsel Edukasi Kesadaran Mengelola Limbah

Rangkaian kegiatan edukasi bersama jurnalis Satu Hati ini berlangsung secara hybrid dengan pengajaran teori dari RB Sutarno dan dilanjutkan dengan praktik pengomposan serta eco enzyme.--astra motor sumsel for koranpalpres.com

Rangkaian kegiatan edukasi berlangsung secara hybrid dengan pengajaran teori dari RB Sutarno dan dilanjutkan dengan praktik pengomposan serta eco enzyme.

PIC CSR Astra Motor Sumsel, Agung Nugroho mengharapkan, keterlibatan jurnalis dalam edukasi ini dapat berkontribusi menggerakan masyarakat melakukan aksi pelestarian lingkungan.

BACA JUGA:CATAT! Ingin Dapatkan Sertifikasi SNI, Pelaku UMKM Hanya Cukup Lakukan Ini

BACA JUGA:Hampir Punah Tergerus Zaman! Ratusan Warga Palembang Pawai Keliling Peringati 1 Muharram 1446 Hijriah

Dia berkeinginan edukasi ini bermanfaat bagi rekan Jurnalis Satu Hati, dan dapat membantu menyebarluaskan ilmunya ke khalayak luas. 

“Semoga kita dapat berkontribusi untuk melestarikan lingkungan demi masa depan generasi selanjutnya,” timpal Agung. 

Masih kata Agung, kegiatan ESG ini akan secara konsisten diwujudkan oleh AHM bekerja sama dengan Astra Motor, dalam semangat Sinergi Bagi Negeri untuk berkontribusi bagi Indonesia. 

“Melalui pengelolaan lingkungan serta pemberdayaan masyarakat,” pungkasnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan