https://palpres.bacakoran.co/

45 Atlet dan Official Kontingen OKU Timur Ikuti O2SN, Ini Harapannya

Puluhan atlet yang dikirim ini akan mengikuti enam cabor lomba O2SN tingkat Provinsi Sumsel-Foto:Arman Jaya-

Ia mengharapkan kolaborasi dari semua pihak untuk secara bersama-sama mendukung kesuksesan atlet  tahun ini.

Ia berharap, untuk memberi kontribusi nyata dalam kemajuan olahraga di Kabupaten OKU Timur. 

BACA JUGA:Kembali Raih Juara di Kota Ambon, Inilah Sosok Atlet Yonif 143 Tri Wira Eka Jaya Membanggakan Itu

BACA JUGA:Atlet OKU Timur Peroleh Medali Emas Diganjar Reward oleh Bupati, Ini Pesannya

“Semoga atlet-atlet kebanggaan kita nanti bisa membawa piala ke Kabupaten OKU Timur. Saya berpesan agar dapat menjaga kesehatan, fokus bertanding dengan baik. Insya allah OKU Timur bisa memberikan hasil yang membanggakan,” pungkasnya.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan