PLN Icon Plus Mendorong Pengembangan Smart Kabupaten Melalui Infrastruktur Digital dan Energi Hijau
PLN Icon Plus adalah Subholding Beyond kWh dari PT PLN (Persero), yang berperan dalam pengembangan layanan berbasis teknologi informasi dan komunikasi serta transisi energi. --plniconplus
Pertumbuhan ICONNET yang signifikan juga mendapatkan pengakuan internasional.
Untuk pertama kalinya, PLN Icon Plus dinobatkan sebagai Broadband Telecom Company of The Year oleh Asian Telecom pada tahun 2024.
BACA JUGA:Bunda PAUD OKU Timur Tegaskan Calistung Tak jadi Syarat Masuk SD, Tapi 6 Aspek Ini
BACA JUGA:Keberhasilan Desa Tergantung Kemampuan Kades, Pj Bupati Lahat: Lanjutkan Seluruh Kegiatan di Desa
Penghargaan ini menjadi bukti atas upaya keras dan dedikasi perusahaan dalam menyediakan layanan telekomunikasi terbaik.
Selain itu, PLN Icon Plus juga mencatat sejarah sebagai penyedia backbone internet fiber optic pertama di Timor Leste pada Oktober 2023.
Pengembangan Smart City diarahkan pada integrasi digitalisasi dan green city, termasuk Green Urban Planning, Advanced Waste Management, Smart Energy, dan Advanced Water Management.
Dengan semakin meningkatnya kebutuhan akan energi terbarukan, PLN Icon Plus turut mendorong program dunia menuju Zero Emisi Karbon.
BACA JUGA:Cuma Ada di Sini! Inilah Nama Panggilan Kakek Nenek di Sumatera Selatan, Beda Daerah Beda Panggilan
PLN Icon Plus bertekad untuk membangun konsep Smart & Green yang berlandaskan infrastruktur jaringan, digitalisasi, dan energi hijau yang terintegrasi dan efisien.
Dalam upaya mewujudkan Smart & Green Kabupaten, PLN Icon Plus menyediakan berbagai solusi teknologi yang terintegrasi.
Digitalisasi Smart Building menjadi bagian dari ekosistem smart yang menyediakan perangkat-perangkat elektronik berbasis teknologi Internet of Things (IoT). Energy Management System (EMS) yang cerdas memungkinkan monitoring dan optimasi konsumsi energi, dengan smart metering dan energy management system yang memungkinkan penghematan energi dan biaya.
"Dalam era digital dan transisi energi hijau yang semakin pesat, PLN Icon Plus berkomitmen untuk menghadirkan solusi yang terintegrasi dan berkelanjutan bagi seluruh kabupaten di Indonesia.
BACA JUGA:Tingkatkan kemandirian Pangan dan Tekan Angka Inflasi, Pemkab OKU Timur Galakkan Gerakan Tanam Cabai