Lakalantas Sering Terjadi di Tol Indra-Prabu, Pengelola Tol Ungkap Hal Ini

Branch Manager Tol Indralaya-Prabumulih, Syamsul Rijal angkat bicara terkait Lakalantas Sering Terjadi Tol Indra-Prabu-Wijdan koranpalpres.com-

"Memang soal kecepatan kendaraan, merupakan godaan terbesar bagi para pengguna jalan tol. Apalagi jarak tempuh Tol Indra-Prabu cukup jauh ketimbang Palembang-Indralaya," terangnya.

Dimana katanya, pengemudi di jalan tol yang melaju 100 kilometer per jam, biasanya merasa kecepatannya kurang.

BACA JUGA:Sering Terjadi Kecelakaan di Tol Indra-Prabu, Pengelola Tol Lakukan Langkah Ini

BACA JUGA:Ini Penyebab Pick Up Bermuatan Durian Terbalik di KM 50 Tol Indra-Prabu, Hingga 17 Januari 2024 Ada 7 Insiden

"Tentu saja, karena hanya pengemudi itu yang melaju di jalur itu. Kalau melaju di jalan biasa, 100 kilometer per jam itu sangat cepat," jelasnya.

Pihaknya menghimbau kepada seluruh pengguna jalan agar dapat mematuhi ketentuan dan tata tertib yang berlaku di jalan tol.

"Berkendaralah di kecepatan maksimal 80 km/jam, mengecek kondisi kendaraan sebelum mengemudi," pacarnya.

"Selain itu memastikan berkendara dalam kondisi prima dan tidak mengemudi dalam kondisi mengantuk, serta selalu SETUJU bahwa keselamatan adalah nomor satu," tukasnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan