HUT PP Polri Ke-25, Kapolda Sumsel Berpesan Begini

Kapolda Sumsel Irjen Pol A. Rachmad Wibowo, SIK berpesan begini saat hadir bersama PJU Polda Sumsel menghadiri syukuran Hari Ulang Tahun (HUT) PP Polri ke-25 Tahun 2024, Selasa 30 Juli 2024.--Bidhumas Polda Sumsel

BACA JUGA:Juara Turnamen Kapolri Cup Badminton Championship 2024 Berpeluang Ikuti 2 Tingkat Kejuaraan, Ini Kata Kapolri

"Terakhir kita mohon support semoga kondisi yang kondusif saat ini diwilayah Sumatera Selatan dapat terus berlanjut Harkamtibmas apalagi sebentar lagi akan melaksanakan Pengamanan Pilkada diwilayah Sumsel," tandasnya.

Acara tersebut dihadiri oleh pejabat utama Polda Sumsel diantaranya Irwasda Polda Sumsel Kombes Pol Feri Handoko Soenarso, S.H., S.I.K.

Karo SDM Polda Sumsel diwakilkan Kabag Watpers Rosdm AKBP. Facruddin Jaya, S.I.K, Karolog Polda Sumsel Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K,M.Si.

Dirbinmas Polda Sumsel diwakilkan Kasubdit Bin Polmas AKBP Farida Aprillah, S.H, Kabidpropam Polda Sumsel Kombes Pol Dadan Wahyudi, S.I.K,S.H, M.Crim.

BACA JUGA:Jenderal Bintang 2 Polda Sumsel Apresiasi 2 Polres Jajaran Atas Kinerja Keuangan Terbaik

BACA JUGA:Sambut Operasi Mantap Praja Musi, Polda Sumsel Gelar Giat Satu Ini

Kabidhumas Polda Sumsel Kombes Pol Sunarto, Kapolrestabes Palembang diwakilkan oleh Kabag SDM AKBP. M. Aidil Fitri, S.H,M.M.

Kayanma Polda Sumsel AKBP. Dwi Martono, S.Sos;Turut juga hadir PJ. Gubernur Sumsel  diwakili Kaban Kesbangpol  Dr.H.M. Alfajri zabidi S.Pd., M.M, M.Pd.I.

Pangdam II Sriwijaya diwakili Kapoksahli  Brigjen TNI Norman Saito,PJ Walikota Palembang diwakili asisten 2 H.Rudi Indawan, S.H., M.Kn, Ketua PP Polri  Daerah Sumsel Kombes Pol (P) Drs. H. Abu sofah Ibrahim, SH.

Ketua persatuan Purnawirawan dan Warakaueuri  TNI/Polri Mayjen TNI Purn H. Syahrial B.P Peliung serta hadir Brigjen Pol purn Drs Sahimin Zainuddin, ketua PP Polri sesumsel, Para purn Polri/TNI serta warakauri Dan para pimpinan Bank BRI, mandiri dan BWS. 

BACA JUGA:Resmi Ditutup! Orang Nomor 2 di Mapolda Sumsel Menutup Pelatihan Pengamanan Pengawalan VIP Pilkada

BACA JUGA:Wujud Peduli dan Lebih Dekat dengan Masyarakat, Langkah Berikut Diambil Alumni Akpol 88 Adhi Pradana

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan