Kriyanusa 2024 di Depan Mata, Dekranasda Sumatera Selatan Siap Tampilkan Kerajinan Terbaik dari Bumi Sriwijaya

Pj Gubernur Sumsel Elen Setiadi dan Pj Ketua Dekranasda Sumsel Meyza Ayu Rahmania berfoto bersama usai rapat persiapan Pameran Kriyanusa 2024.--Humas Pemprov Sumsel for koranpalpres.com

Tahun ini Sumsel akan menonjolkan kerajinan dari kain yang motifnya Lawon.

Kendati terbilang belum ramai melalui Kriyanusa dia berharap motif Lawon ini akan digemari.

BACA JUGA:Kuy Gasss! Pecahkan Kode Morse Harian dan Menangkan 1 Juta Koin Hamster Kombat 5 Agustus 2024

BACA JUGA:6 Rekomendasi HP dengan Kamera Telefoto Terbaik Harga Murah di Awal Agustus 2024!

Terlebih Dekranasda Sumsel juga tetap memamerkan produk-produk unggulan yang sudah terkenal tentunya. 

“Semoga nanti berjalan lancar dan membawa Dekranasda Sumsel meraih prestasi gemilang di Kriyanusa 2024," pungkasnya. 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan