Gelar Pengecekan di Polres Prabumulih, Ini Yang Ingin Dicapai Tim Posko Operasi Satgas Operasi Mantap Brata
Tim Posko Operasi Satgas Operasi Mantap Brata 2023-2024 Polda Sumsel melakukan supervisi dan pengecekan di Polres Prabumulih. --humas
BACA JUGA:Imbang Lawan Filipina Kans Timnas Masih Terbuka, Ini Syaratnya!
Kemudian tingkat polres ada enam satgas, yakni Satgas Preemtif, Satgas Preventif, Satgas Kamseltibcar lantas, Satgas Gakkum, Satgas Humas dan Satgas Banops.
"Dalam menghadapi pesta demokrasi Pemilu dan Pilkada serentak 2024, kita menggelar operasi kepolisian dengan sandi Operasi Mantap Brata 2023-2024," bebernya.
Operasi Mantap Brata dilaksanakan oleh Mabes Polri dan satuan wilayah (Satwil) dengan didukung oleh TNI, instansi terkait dan mitra keamanan, ketertiban masyarakat (kamtibmas) lainnya dalam rangka pengamanan tahapan inti Pemilu 2023.
"Tujuan dari kegiatan yang kita lakukan ini tidak lain untuk terpeliharanya kondusifitas keamanan dan ketertiban masyarakat pada setiap tahapan pemilu," tambahnya.
BACA JUGA:Waduh Buang Limbah Beracun Chemical Ke Pemukiman Warga, PT Baker Hughes Bantah Tuduhan Ini
Hal ini guna menjamin pelaksanaan pesta demokrasi rakyat yang langsung, umum, bebas, dan rahasia. Untuk itulah dilakukan Operasi Mantap Brata 2023-2024 ini.*