Ada Apakah Ini? Direktur PT. PNS Bertemu Kapolda Sumsel
Kapolda Sumsel, Irjen Pol A Rachmad Wibowo, S.I.K Bersama PJU menerima audiensi Direktur PT Pratama Nusantara Sakti (PNS) beserta staf.--Bidhumas Polda Sumsel
Adapun rangkaian acara (MoU) diawali pembacaan doa, penayangan selayang Pandang PT.PNS, sambutan Direktur PT PNS, dilanjutkan Sambutan Kapolda Sumsel Penanda tanganan (MoU) sebelum diakhiri foto bersama.
Sebelumnya, dalam memperkuat kerjasama dan sinergitas, Polda Sumsel dan Navigasi Tipe A Kelas 1 Palembang melakukan audiensi.
BACA JUGA:Dengan Wajah Serius, Kapolda Sumsel Buka Taklimat Awal Wasrik Irwil I Itwasum Polri Tahap II
BACA JUGA:Waduh! Pamen Polda Sumsel Ini Ikuti Lari Maraton 10K Dengan Pakaian Polri dan Sepatu PDL
Dimana audiensi yang di gelar di Ruang Delegasi Lantai 2 Gedung Mapolda Sumsel pada Selasa 23 Juli 2024, dihadiri langsung Jenderal bintang 2 yang tidak lain Kapolda Sumsel, Irjen Pol A Rachmad Wibowo SIK.
Sedangkan untuk Navigasi Tipe A Kelas 1 Palembang dihari langsung oleh Kepala Navigasi Tipe A Kelas 1 Palembang Laksamana Pertama TNI Idham Faca, S.T., M.M., M.Tr. Opsla.
"Kita sangat menyambut baik kedatangan Kepala Navigasi Tipe A Kelas 1 Palembang ke Mapolda Sumsel," ujar Irjen Pol A Rachmad Wibowo SIK.
Dalam pertemuan Jenderal bintang 2 dengan Laksamana Pertama TNI Idham Faca memperkenalkan staf yang hadir, yaitu Kabid Alur dan Telkompel Pamuji Premadi, S.E., M.M.
BACA JUGA:Puluhan Personel Dapat Pin Emas dan Piagam Penghargaan Kapolda, Siapa Jenderal Yang Memberikannya?
BACA JUGA:Ungkap Kasus Narkoba dan Pencurian di Ogan Ilir, Anggota Ini Dapat Penghargaan
Serta Kabid SBNP dan Armada Supandi, S.S., M.Si. Ia juga menyampaikan maksud dan tujuan kunjungan mereka ke Polda Sumsel.
Bahkan Kapolda Sumsel juga memperkenalkan pejabat utama (PJU) Polda Sumsel yang mendampingi dalam pertemuan tersebut, yaitu Dirreskrimsus Polda Sumsel Kombes Pol Bagus Suropratomo Oktobrianto, S.I.K.
Dirresnarkoba Polda Sumsel Kombes Pol Dolifar Manurung, S.I.K., dan Dirpolairud Polda Sumsel Kombes Pol Drs. Andreas Kusmaedi, M.M.
Dalam audiensi tersebut, kedua belah pihak mengadakan diskusi mengenai peningkatan kerjasama dan koordinasi dalam berbagai bidang.
BACA JUGA:Personel Bidhumas Polda Sumsel Gelar Jumat Berkah di TPQ Al-Hikmah, Siapakah Dia?