Spesifikasi dan Harga Toyota Innova Zenix Hybrid V Modellista yang Digunakan Paus Fransiskus di Jakarta
Selama di Jakarta Paus tidak mengendarai mobil mewah, tetapi menaiki Toyota Kijang Innova Zenix-TAM-
Kendaraan Toyota Innova Zenix ini pun mengandalkan rancang bangun TNGA: GA-C. Tentu saja hal ini cukup berbeda dengan model lawas. Seperti contoh misalnya, penyematan frame juga penggerak roda depan membuat lantai kabin lebih datar.
BACA JUGA:Adzan TV Diganti Running Text Saat Misa Paus Fransiskus, MUI: Tidak Langgar Syariat Islam
Untuk informasi dan opsi pilihan warna, Innova Zenix tersedia dalam enam pilihan warna.
Warna-warna tersebut antara lain Platinum White Pearl, Silver Metallic, Gray Metallic, Attitude Black dan DK Steel.
Dalam berbagai kesempatan pameran atau pemasaran penawaran harga Toyota Innova Zenix OTR (On The Road) DKI Jakarta ini sebagai berikut:
• Kijang Innova Zenix 2.0 G CVT: Rp 430.400.000
• Kijang Innova Zenix 2.0 V CVT: Rp 476.200.000
• Kijang Innova Zenix 2.0 G HEV CVT: Rp 477.600.000
• Kijang Innova Zenix 2.0 G HEV CVT (Premium Color): Rp 480.600.000
• Kijang Innova Zenix 2.0 V HEV CVT: Rp 541.750.000
• Kijang Innova Zenix 2.0 V HEV CVT (Premium Color): Rp 544.750.000
• Kijang Innova Zenix 2.0 V HEV CVT Modellista: Rp 551.600.000
• Kijang Innova Zenix 2.0 V HEV CVT Modellista (Premium Color): Rp 554.600.000
BACA JUGA:Mengapa Paus Fransiskus Memilih Indonesia Sebagai Negara Pertama Perjalanan Apostolik Kali Ini?