https://palpres.bacakoran.co/

Timnas Indonesia Terbang ke Bahrain Pada 6 Oktober, Tapi Ada Masalah Ini, Apa Ya?

Timnas Indonesia terbang ke Bahrain pada 6 Oktober, tapi ada masalah ini. Apa ya?-Instagram/@novarianto30-

Diakui Sumardji, ada kursi pesawat yang masih tersedia, namun tidak semua bisa menampung pemain timnas Indonesia.

Sumardji tidak menyebutkan berapa kursi yang tersedia dalam satu pesawat menuju ke Bahrain.

BACA JUGA:Malu Ditahan Imbang Timnas Indonesia, Graham Arnold Mundur dari Kursi Pelatih Australia

BACA JUGA:Dua Pemain Timnas Indonesia Nyaris Adu Jotos di Hadapan Shin Tae-yong, Reaksi Sang Pelatih Mengejutkan

Meski begitu, PSSI sudah mempunyai enam seat kursi yang bisa saja menampung pemain timnas Indonesia ke Bahrain.

Kata Sumardji, Shin Tae-yong ingin semua pemain dan ofisial timnas Indonesia satu pesawat menuju Bahrain.

“Kemungkinan nanti akan kami cari-cari lagi, mana yang memungkinkan untuk bisa berangkat bersama-sama," kata Sumardji.

Ia memastikan bahwa penerbangan pemain timnas Indonesia ke Bahrain tidak menyewa pesawat.

BACA JUGA:Update Ranking FIFA: Timnas Indonesia Resmi Naik Peringkat 129, Masih di Bawah Thailand dan Vietnam

BACA JUGA:Eliano Reijnders Blak-blakan Ungkap Ihwal Gabung Timnas Indonesia, Sudah Dipinang PSSI 1,5 Tahun Lalu

PSSI baru akan menyewa pesarat dari Bahrain ke China.

Ya, setelah melawan Bahrain, timnas Indonesia akan menantang China pada laga keempat Grup C Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Quangdao Youth Football, China, Selasa 15 Oktober 2024.

PSSI memutuskan menyewa pesawat demi menghemat waktu dan tenaga.

"Kami ke Bahrain tidak carter pesawat, hanya ke China saja," kata Sumardji.

BACA JUGA:Menkumham Pastikan Tak Ada Pemain Timnas Indonesia Punya Paspor Ganda

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan