Sepekan Mendatang Hujan Akan Turun Setiap Hari di Pagaralam, Waspadai Angin Deras dan Banjir
Prakiraan cuaca Pagaralam dilansir dari situs BMKG-net-
BACA JUGA:UNIQLO Ajak Masyarakat Berpartisipasi dalam Upaya Cegah Polusi Udara
Sedangkan untuk Kota Pagaralam, hari ini Minggu,26 November 2023 sampai Sabtu, 2 Desember 2023 cuaca diprakirakan berawan dengan suhu mulai 23 derajat celcius dan pada malam hari potensi hujan petir cukup besar dan harus diwaspadai.
Sementara suhu tidak terlalu dingin berkisar 26-34 derajat celcius. Kecepatan angin dapat mencapai 20 km/jam. Kecepatan angin tetap harus diwaspadai.
Sesuai dengan prakiraan cuaca yang dikeluarkan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) akan ada hujan ringan yang cukup untuk mendinginkan cuaca yang agak panas pada tengah hari.