https://palpres.bacakoran.co/

Pj Wako Jadi Irup Upacara Hari Kesaktian Pancasila

Pj Wako Pagaralam jadi Irup Hari Kesaktian Pancasila-Humas Protokol Pagaralam-

Peristiwa tersebut ditandai dengan dibunuhnya beberapa perwira tinggi TNI melalui upaya kudeta oleh PKI.

"Akan tetapi berkat pertolongan Tuhan Yang Mahakuasa dan kesadaran rakyat Indonesia untuk mempertahankan Pancasila maka upaya tersebut mengalami kegagalan. Dari tonggak sejarah tersebut maka setiap tanggal 1 Oktober diperingati sebagai Hari Kesaktian Pancasila,” paparnya 

“Pancasila harus diyakini sebagai alat pemersatu dan falsafah hidup kita. Apalagi telah terbukti bagaimana Pancasila dapat selamat dari berbagai rongrongan,” ujar Pj Wako.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan