https://palpres.bacakoran.co/

Ekonomi Syariah Terus Berkembang 5 Tahun Terakhir, Ini Penjelasan Wapres KH Ma'ruf Amin

Wapres KH Ma’ruf Amin berfoto bersama sejumlah Menteri dan Kepala Daerah usai memberi pengarahan di Rapat Pleno KNEKS 2024.--Humas Pemprov Sumsel for koranpalpres.com

Selama ini, tutur Sri Mulyani, APBN telah secara aktif mendorong pengembangan ekonomi syariah melalui alokasi anggaran di berbagai sektor. 

BACA JUGA:Penerimaan Pajak dan PNBP Meroket, Tren Positif Kinerja APBN Sumsel Bikin Menkeu Sri Mulyani Sumringah

BACA JUGA:APBN Wilayah Sumsel Baik-Baik Saja! Perekonomian Terjaga Positif dan Inflasi Terkendali, Ini Kata Kemenkeu

“Antara lain, perluasan akses pembiayaan bagi UMKM melalui KUR Syariah dan UMi Syariah yang realisasinya mencapai Rp16,7 triliun dan Rp4,31 triliun per September 2024,” jelasnya.

Dalam kesempatan ini Wapres didampingi oleh Kepala Sekretariat Wapres Ahmad Erani Yustika, Plt. Deputi Bidang Dukungan Kebijakan Ekonomi dan Peningkatan Daya Saing Sapto Harjono WS.

Staf Khusus Wapres Bidang Komunikasi dan Informasi Masduki Baidlowi, Staf Khusus Wapres Bidang Umum Masykuri Abdillah, Staf Khusus Wapres Bidang Politik dan Kelembagaan Robikin Emhas, serta Staf Khusus Wapres Guntur Iwan Nefianto.  

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan, Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas Suharso Monoarfa, Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan Mahendra Siregar.

BACA JUGA:Kinerja APBN di Sumsel Terjaga Positif dan Kuat, Ini Kata Anak Buah Sri Mulyani

BACA JUGA:Pemda Harus Cari Peluang Investasi, Tidak Melulu Mengandalkan APBN dan APBD.

Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Arsyad Rasyid, segenap pengurus KNEKS, serta para Direktur KDEKS.

KDEKS Perpanjangan Tangan KNEKS

Sementara itu, Direktur Eksekutif K.H. Sholahudin Al Aiyub., M.Si mengungkapkan, Komite Daerah Ekonomi dan Keuangan Syariah (KDEKS) memiliki tugas sebagai perpanjangan tangan dari KNEKS.

Tugasnya yakni untuk mempermudah koordinasi dan sinkronisasi dalam pengembangan ekonomi dan keuangan syariah.

BACA JUGA:Pendapatan Negara Over Target, Ini Dampak Positifnya terhadap Kinerja APBN di Sumsel

BACA JUGA:Cek Penyaluran Bantuan Pangan, Presiden: Jika APBN Mencukupi, akan Dilanjutkan

“Kami yakin KDEKS akan memperkuat itu pertumbuhan ekonomi dan keuangan syariah kedepan, tapi memang kemudian aturan yang terkait dengan hal itu belum ada aturannya seperti apa,” beber Sholahudin. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan