Jeritan Tukang Jahit Lahat, Kak Wari: BZ-WIN Siap Hidupkan Kembali Program Pro Rakyat untuk Penjahit
JAHIT MANUAL : Tampak salah satu tukang jahit secara manual yang mulai turun omset, kalah dengan mesin jahit konvensional -Ist/koranpalpres.com-
"Ada yang hilang bagi rekan rekan tukang jahit di Lahat ini. Dimana para tukang jahit yang dulunya jahitan - jahitan seragam Pegawai PNS selalu dijahit langsung oleh para tukang jahit.
Tapi sekarang tidak lagi, karena PNS/ASN untuk seragamnya sudah menerima pakian jadi. Itulah yang membuat penjahit di Lahat minta mereka minta diberdayakan lagi seperti dulu,"kata kak Wari, Jumat 11 Oktober 2024.
BACA JUGA:Bangga Putra Asli Kikim, IKKR Siap Menangkan BZ-WIN di Pilkada Lahat 2024
BACA JUGA:BZ-WIN Janji Bawa Perubahan, Ratusan Relawan Siap Rebut Suara di Pilkada Lahat
Kak Wari mengatakan program yang pernah ia terapkan sewaktu itu, akan diteruskan kembali oleh Paslon BZ-WIN, itu sangat tepat sasaran karena pro rakyat yg menghidupkan seluruh penjahit lokal yang ada di kabupaten Lahat.