https://palpres.bacakoran.co/

Ini Kegiatan Rutin Yang Digelar Kejati Sumsel Setiap Senin

Bertempat di halaman kantor Kejati Sumsel, telah dilaksanakan Apel Pagi yang diikuti oleh seluruh pegawai pada Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan.--Humas Kejati Sumsel

Bertindak selaku Pembina Apel adalah Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan Pipuk Firman Priyadi, S.H., M.H.

Pelaksanaan apel pagi ini menjadi rutinitas yang dilaksanakan setiap hari Senin. Rutinitas ini akan menjadi Langkah baik.

BACA JUGA:Punya Teman yang Keras Kepala? Coba Cara Ini agar Mereka Mau Mendengarkan

BACA JUGA:Ketua DPRD Prabumulih Raih Penghargaan The Best Future Young Parliamentarian Kategori Ini

"Karena banyak manfaat yang dapat diperoleh bersama, selain pembiasaan kedisiplinan juga menciptakan rasa kebersamaan, kekeluargaan, serta semangat baru sebelum memulai aktivitas bekerja," ujar Kasi Penkum Kejati Sumsel, Vanny Yulia Eka Sari, S.H., M.H.

Kedisiplinan pegawai yang merupakan salah satu kode etik ASN, Salah satu wujud syukur atas apa yang telah didapatkan seperti Kesehatan, kebahagiaan dan lainnya.

"Marilah kita saling mengingatkan untuk selalu menjaga kedisiplinan dalam bekerja. Di akhir amanatnya, Pembina apel berharap," harapnya. 

Hal ini agar setiap pegawai mampu memenuhi hak dan kewajiban, serta tanggung jawab dalam bekerja dengan sebaik-baiknya, yang selaras dengan program Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan.

BACA JUGA:Waduh! Rangkaian Besi Sloof Atas RTLH TMMD Ke-122 Kodim Lahat Ditimbun Adukan Coran Semen

BACA JUGA:Sasaran Fisik Poskamling Terus Dikejar Personil Satgas TMMD Kodim Lahat, Begini Pencapaian Pekerjaannya

Dalam membangun Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi. "Pada kesempatan ini Pembina apel juga mengucapkan banyak terima kasih kepada seluruh pegawai yang telah mengikuti apel serta kepada seluruh petugas apel yang telah melaksanakan tugasnya dengan baik," tandasnya.

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com"

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan