Merakyat! Paslon BZ-WIN Ikut Menari Bareng Kuda Lumping, Kesenian Tradisional Mesti Dilestarikan
MENARI : Paslon Cabup dan Cawabup Lahat nomor urut 2, BZ-WIN sedang mengikuti irama musik kesenian tradisional kuda lumping-Bernat/koranpalpres.com-
"Semoga kegiatan kesenian seperti Kuda Lumping ini dan kesenian lainnya akan kita hidupkan di Kabupaten Lahat, termasuk juga konser-konser musik juga akan kembali akan kita hidupkan lagi," sebut dia.
Ia menuturkan, banyak sekali warisan yang ada disini perlu dilestarikan dengan sebaik-baiknya, walaupun zaman telah bergeser tetapi semuanya berjalan sesuai jalurnya.
BACA JUGA:Kampanye di Desa Tinggi Hari, Masyarakat Bulatkan Tekad Menangkan BZ-WIN di Pilkada Lahat 2024
"Mudah-mudahan kalau warga memilih dan jadi sebagai Bupati dan Wakil Bupati Lahat periode 2024-2029, akan diakomodir dan dikomunikasikan untuk kemaslahatan bersama dan kemajuan kedepannya," harap Widia Ningsih.