https://palpres.bacakoran.co/

Deretan Warna Cat yang Sebaiknya Dihindari untuk Dinding Luar Rumah!

Ada beberapa warna cat yang sebaiknya kamu hindari untuk dinding luar rumah karena bisa merusak kekhasan dari gaya bangunan rumah--yt/ Tanto TV

Warna primer, seperti merah, biru, dan kuning, memang warna dasar yang kuat, tetapi tidak selalu cocok digunakan untuk eksterior.

Sebagai penggantinya, pilihlah warna merah dengan semburat cokelat atau pilih warna biru dengan semburat abu-abu untuk dinding luar rumah yang lebih lembut.  

BACA JUGA:6 Jenis Sofa dan Fungsinya Makin Nyaman Bikin Betah Di Rumah

BACA JUGA:Puluhan Rumah di Muara Enim Rusak Diterjang Puting Beliung, Ratusan Pohon Tumbang

Warna primer yang terlalu kuat dapat membuat rumah tampak kurang elegan dan kurang nyaman dipandang.

Rumah kamu yang berwarna biru terang berdiri di tengah lingkungan perumahan yang tenang dan damai, rumah kamu akan tampak seperti bangunan yang mencolok dan tidak serasi dengan lingkungan sekitarnya.

Hindari lima warna di atas dan pilihlah warna yang sesuai dengan karakter rumah, lingkungan sekitar, dan selera kamu.

Dengan memilih warna yang tepat, rumah kamu akan tampak lebih menarik, elegan, dan harmonis dengan lingkungan sekitarnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan