https://palpres.bacakoran.co/

Gelar Upacara Bendera, Ternyata Ini Tujuan Polda Sumsel

Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan, Polda Sumsel menggelar upacara bendera yang berlangsung di Lapangan Utama Gedung Presisi Mapolda Sumsel.--Kurniawan

Setiap warga negara memiliki peran penting dalam menjaga semangat kepahlawanan dan melaksanakan nilai-nilai sosial yang ada dalam kehidupan sehari-hari.

“Kita harus terus meneladani pahlawan kita, tidak hanya melalui kata-kata, tetapi juga dengan tindakan nyata di tengah masyarakat, dimulai dari hal-hal kecil yang dapat kita lakukan untuk kesejahteraan bersama,” ujarnya.

BACA JUGA:Waduh! Propam Polda Sumsel Periksa Secara Mendadak Handphone Anggota, Untuk Apa?

BACA JUGA:Kunjungan Kerja Ke Polres Ogan Ilir, Ternyata Ini Kegiatan Kapolda Sumsel Lakukan

Upacara berjalan dengan aman, tertib, dan lancar, mencerminkan semangat kebersamaan serta penghormatan kepada para pahlawan yang telah mengabdikan diri demi Indonesia yang merdeka dan berdaulat.

Dengan semangat peringatan Hari Pahlawan, Polda Sumsel berharap seluruh anggota masyarakat dapat lebih menghayati dan mengimplementasikan nilai-nilai kepahlawanan dalam kehidupan sehari-hari.

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com"

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan