Wah! KAI Divre III Ganti Bantalan dengan Sintetis di Jembatan Baja, Untuk Apa?
Editor: Kurniawan
|
Sabtu , 14 Dec 2024 - 10:30
KAI terus melangkah maju dengan inovasi berbasis keberlanjutan lingkungan. Salah satu langkah nyata adalah penggantian bantalan kayu pada jembatan baja dengan bantalan sintetis.--Humas KAI Divre III Palembang