https://palpres.bacakoran.co/

Meskipun Performa Menurun, Mereka Masih Dianggap 10 Kiper Terbaik Dunia (bagian 1)

Keylor Navas salah satu penjaga gawang terbaik di dunia-VOI-

Aaron Christopher Ramsdale (lahir 14 Mei 1998) adalah seorang pemain sepak bola berpaspor  Inggris yang menjadi penjaga gawang  klub Arsenal.

Ramsdale menandatangani kontrak bersama Arsenal pada 20 Agustus 2021.

BACA JUGA:Manchester City Raih Kemenangan Dramatis Kontra Red Star: Babak Epik Fase Grup Liga Champions

Sangat gemilang bersama Arsenal setelah bergabung. Ramsdale pernah melakukan aksi gemilang yang bisa menjadi kandidat penyelamatan terbaik musim ini saat menepis tendangan bebas James Maddison sebelum menghalau sambaran Jonny Evans atas bola muntah menggunakan kakinya.

Ramsdale dinominasikan sebagai  Player of the Month award pada Oktober lalu. Lalu memenangi  penghargaan sebagai Pemain Terbaik Arsenal Bulan Ini  setelah mendapat pemilih terbanyak dalam voting yang diselenggarakan supporter. 

Sayangnya belakangan penampilannya dianggap menurun sejak kedatangan David Raya dari Brentford. Itulah sebabnya ia disarankan pindah saja oleh mantan pemain Liverpool Steve Nicol agar kemampuannya tidak hilang.

3. Allison Becker

BACA JUGA:Prestasi Sempurna Real Madrid: Drama Kemenangan melawan Union Berlin di Babak Gugur Liga Champions

Alisson Ramses Becker (2 Oktober 1992) adalah seorang pemain sepak bola Brasil keturunan Jerman dan kini  bermain untuk klub Liverpool FC pada posisi penjaga gawang.

Alisson Becker telah bermaindi klub Liverpool sejak tahun 2018. Ia juga membela tim nasional Brasil sejak tahun 2015.

Alisson mengawali kariernya di klub Internacional, dengan membuat lebih dari 100 penampilan. Ia memenangkan Campeonato Gaúcho pada  empat musim di klub.

Alisson sangat dipuji karena kemampuannya dalam membuat penyelamatan penting. Ia juga sangat brilian dalam situasi satu lawan satu. Penempatan distribusi bola, dan konsistensinya sangat piawai. Beberapa orang di di dunia olahraga menganggapnya sebagai kiper terbaik di dunia. 

Meskipun musim ini ia tidak secemerlang musim sebelumnya, ia masih layak dianggap salah seorang kiper terbaik tahun ini. 

BACA JUGA:Domikado Eropa: Liverpool Melibas LASK Linz dan Mengamankan Puncak Grup E Liga Europa

4. Manuel Neuer

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan