Benarkah 9 Juni 2025 Hari Libur? Yuk Cek Kalender
Kabarnya tanggal 9 Juni 2025 adalah hari libur, benar gak sih?--
KORANPALPRES.COM - Publik mulai bertanya-tanya, apa benar tanggal 9 Juni 2025 merupakan hari libur?
Buruan deh cek kalender!
Beberapa waktu lalu pemerintah telah membuat keputusan.
Berdasarkan Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri, Hari Raya Idul Adha 1446 H jatuh pada Jumat, 6 Juni 2025.
BACA JUGA:Ada Libur Panjang Akhir Pekan, Pagaralam Siap Terima Ribuan Pelancong
BACA JUGA:Ada Jadwal Libur Panjang Mei 2025 Ini, Sudah Punya Rencana Liburan ke Mana?
Tak hanya itu, pemerintah juga menetapkan Cuti Bersama Idul Adha 1446 H pada hari Senin, 9 Juni 2025.
Ya, tanggal 9 Juni 2025 merupakan hari libur, tepatnya cuti bersama.
Artinya masyarakat mendapatkan libur long weekend lagi selama empat hari berturut-turut.
Inilah kesempatan untuk menjalankan berbagai kegiatan positif, mulai dari mempererat silaturahmi hingga beristirahat dari rutinitas.
BACA JUGA:Ini Trik Jitu Menurunkan Berat Badan Setelah Liburan
BACA JUGA:Libur Lebaran Masih Terasa, Sudah Ada Libur Panjang Lagi Nih
Jadwal Libur Nasional dan Cuti Bersama
Umat Islam merayakan Hari Raya Idul Adha setiap tanggal 10 Zulhijah dalam penanggalan Hijriah.