7 Ide Desain Dapur Minimalis Modern yang Simpel dan Fungsional
7 Inspirasi Desain Dapur Minimalis Modern yang Simpel dan Fungsional--Freepik
KORANPALPRES.COM- Memiliki dapur minimalis modern yang estetik menjadi idaman banyak orang.
Saat ini membuat dapur bukan hanya untuk tempat memasak saja tetapi juga memperhatikan interior.
Dengan pemilihan material, cat warna dan desain interior yang tepat mampu menciptakan dapur yang terasa luas serta nyaman.
Membangun dapur modern minimalis tidak hanya fokus terhadap interiornya saja tapi juga mampu membawa pengalaman yang berbeda.
BACA JUGA:Kepo Rumah Kekinian? Ini 7 Desain Rumah Minimalis Modern 2025 yang Hits Abis dan Anti-Mainstream!
BACA JUGA:Terangnya Bikin Nyaman! 5 Jenis Lampu yang Cocok untuk Rumah Minimalis, Fungsional dan Elegan
Bagi yang mencari ide dapur modern minimalis maka berikut beberapa rekomendasinya.
1.Dapur Minimalis Modern

7 Ide Desain Dapur Minimalis Modern yang Simpel dan Fungsional--Freepik
Desain dapur minimalis modern mengutamakan kesederhanaan dan kegunaan, menciptakan dapur yang efisien tanpa mengabaikan keindahan.
Dapur dengan desain ini cocok menggunakan kabinet dengan warna putih sehingga tampilan bisa terlihat lebih bersih.
BACA JUGA:5 Macam Lemari untuk Rumah Minimalis, Solusi Penyimpanan yang Efektif
BACA JUGA:6 Inspirasi Model Teras Samping Rumah Minimalis, Nyaman dan Estetika!
Untuk meja dapur bisa memakai kuarsa dan backsplash warna abu-abu dengan sentuhan bahan marmer.
Sedangkan untuk peralatan bisa menggunakan stainless steel yang tertata rapi sehingga tampilan lebih stylish.