Kenali Penyakit Papiloma Pada Kulit? Waspada Penyakit Ini Dapat Mengganggu Kesehatan Jangka Panjang
kenali penyakit papiloma atau kutil --freepik
BACA JUGA:6 Obat Alami Untuk Mengatasi Penyakit Kurap, Dijamin Ampuh
Ada beberapa jenis yang dapat menyerang, dan semuanya dapat berbeda dalam hal ukuran, bentuk, dan tempat terjadinya.
Berikuti ini iciri-ciri gejala khas lain yang terlihat antara lain:
1. Benjolan kulit bervariasi ukurannya, mulai dari kecil hingga besar.
2. Tonjolan tersebut mungkin berwarna putih, merah muda, kecoklatan, atau sewarna kulit.
3. Secara umum tonjolan tersebut terasa keras.
BACA JUGA:Tips Mencegah Penyakit Saat Hujan, No 3 Bikin Tubuh Tetap Rileks
Kalau kamu ada ciri ciri tersebut segera konsultasikan dengan dokter ya untuk mengantisipasi sedini mungkin. *