Jelang Pemilu, Kodim 0406/Lubuklinggau Wilayah Kodam II/Swj Gelar Apel Kesiapsiagaan
Kepala Staf Kodim Mayor Inf Nur Sigit Prasetya SIP M Sc memberikan arahan kepada prajurit Kodim 0406/Lubuklinggau wilayah Kodam II/Swj dalam apel kesiapsiagaan menghadapi Pemilu 2024, Rabu 10 Januari 2024. --Pendam II/Swj
"Ketiga Gaungkan terus Pemilu Damai, dan terakhir Prajurit harus berpegang teguh netralitas TNI dalam menghadapi pemilu dan Pilkada 2024," imbuhnya.
Menyikapi tentang Netralitas TNI, Kasdim Mayor Inf Nur Sigit Prasetya SIP M Sc juga mengecek seluruh peserta apel untuk mengeluarkan Buku saku Netralitas TNI.
BACA JUGA:Reboisasi lahan tidur, Danrem 044/Gapo Wilayah Kodam II/Swj Gandeng DLHK Palembang
"Saya harap ini bisa dipahami rekan-rekan sekalian dan bisa dipedomani. Baca dan laksanakan apa yang sudah menjadi aturan yang tertulis di dalam buku saku Netralitas TNI," tutup Kasdim.*