Daftar Kecelakaan Tol Indralaya-Prabumulih, Hampir 6 Bulan Dibuka 6 Kali Insiden, Didominasi Kelalaian Sopir!

Daftar kecelakaan tol Indralaya-Prabumulih yang baru dibuka 30 Agustus 2024 cukup banyak, tercatat ada 6 kali insiden--

Selanjutnya bagian belakang Ran mobil honda HR-V BG 1502 OB ditabrak oleh bagian depan Ran mobil daihatsu Luxio B 1121 BFD yang juga datang dari arah yang sama.

"Akibat kejadian laka lantas tersebut masing-masing kendaraan mengalami kerusakan atau kerugian material," papar Kasat.

BACA JUGA:Wapres Bahas Soal Palestina Bersama Wamenlu Arab Saudi

BACA JUGA:Apa Saja yang Perlu Dipersiapkan Jelang Konser Dewa 19 di Ogan Ilir? Yuks Terapkan

Kemudian lanjutnya, pengemudi mobil truk BG  8290 NI dalam keadaan sehat, sedangkan pengemudi mobil honda HR-V BG 1502 OB mengalami luka berat selanjutnya pengemudi ran mobil daihatsu Luxio B 1121 BFD mengalami luka berat.

"Pengemudi ran Luxio meninggal dunia di rumah sakit kemudian penumpangnya mengalami luka ringan," tukasnya.

Atas kejadian ini, pihak Sat Lantas Polres Ogan Ilir mengamankan barang bukti Mobil truk BG 8290 NI, Mobil Honda HR-V BG 1502 OB,  dan Mobil daihatsu Luxio B 1121 BFD serta 1 buah SIM A an Oktar Rivaldi dan 1 buah SIM A atas nama Faul SN.

"Upaya dan tindakan yang kita lakukan mendatangi TKP, meminta keterangan saksi saksi, melakukan olah tkp, mengamankan barang bukti, dan membuat laporan sementara kepada pimpinan," tukasnya.*

BACA JUGA:Apakah Pernah Coba 6 Makanan Legendaris Medan yang Mengunggah Selera dan Rasanya Khas

BACA JUGA:Apa Filosofi Gudeg? Makanan Legendaris Khas Jogja Gurih dan Legit, Selalu Bikin Kangen Saat Berkunjung

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan