Buka Gelar Operasional, Kapolda Sumsel: Tahapan Pemilu Berlanjut, Deteksi Setiap Potensi Gangguan Keamanan

Kapolda Sumsel, Irjen Pol A Rachmad Wibowo SIK memimpin gelar Operasional bersama jajaran di lantai 7 Mapolda Sumsel, Jumat 12 Januari 2024.--humas

"Bahkan kita harus melakukan pengawalan tahapan hal yang satu ini, agar berjalan dengan aman dan keadaan dalam kondisi yang kondusif," akunya. 

Terkait pendistribusian logistik pemilu, alumni Akpol 1993 tersebut memberikan atensi pengawalan dan mengamanannya untuk memastikan seluruh logistik pemilu dalam kondisi aman.

BACA JUGA:Kondisi Personel Polres Pagaralam Harus Prima, Dokkes Lakukan Layanan Ini ke Para Anggota

BACA JUGA:Tilang Manual Akan Dikenakan ke Pengguna Knalpot Brong, Polisi Imbau Pelajar Tertib di Jalan

“Lakukan koordinasi dengan penyelenggara pemilu dalam hal ini komisi pemilihan umum, berikan pengawalan dan pengamanan pendistribusian logistik pemilu, pastikan keamanannya,” tegasnya.

Hadir pada kegiatan gelar operasional tersebut, Wakapolda Sumsel, Irwasda Polda Sumsel, para pejabat utama Polda Sumsel, para Kapolres/tabes di jajaran Polda Sumsel serta diikuti secara zoom meeting oleh polres jajaran.

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".*

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan