Libatkan Mahasiswa Dalam Pengawasan Pemilu, Begini Langkah Bawaslu dan FDK UIN Raden Fatah
Bawaslu dan FDK UIN Raden Fatah Palembang bekerjasama melibatkan mahasiswa dalam pengawasan Pemilu-Foto: Tim Humas UIN Raden Fatah for koranpalpres.com-
Oleh sebab itulah, kerjasama antara Bawaslu tentu memberikan peran positif bagi para mahasiswa jurnalistik guna berpatisipasi dalam pengawasan pemilu.
Sementara itu, Ketua Bawaslu Kota Palembang, Yusnas, S.Sos. I mengatakan dalam proses pelakanaan pemilu diperlukan kolaborasi dengan perguruan tinggi sebagai upaya bersama menggalakan pengawasan partisipatif.
BACA JUGA:UIN Raden Fatah dan Applied Science University Perkuat Kerjasama Internasional, Begini Ceritanya!
“Kami menyakini, kerjasama ini akan menjadi kontribusi nyata dalam menjaga integritas, transparansi, dan keadilan dalam pemilihan umum,” terangnya.
Civitas akademika tentu akan memberikan pengetahuan dan pencerahan kepada masyarakat untuk berpartisipasi dalam pengawasan pemilu.
Penandatangan yang berlangsung di Gedung Fakultas Dakwah dan Komunikasi tersebut disaksikan langsung oleh Wakil Dekan I, Dr. Nuraida, M.Ag, Wakil Dekan II, Manalullaili, M.Ed, Wakil Dekan III, Dr. Eni Murdiati, M.Hum, serta jajaran Bawaslu Kota Palembang.*