Prakiraan Cuaca BMKG di Sumsel Hari Ini, 21 Januari 2024, Terjadi Siklon Tropis dan Bibit Siklon Sampai Besok

Prakiraan cuaca BMKG di Sumsel hari ini 21 Januari 24 terjadi pembentukan siklon tropis anggrek dan bibit siklon--Sumber: Freepik

BMKG sudah memberikan peringatan dini kepada sejumlah daerah yang mengalami hujan sedang, lebat hingga angin kencang dengan durasi singkat.

Daerah tersebut yakni Musi Rawas, Musi Rawas Utara, Musi Banyuasin, Ogan Ilir, Banyuasin, Palembang dan OKI.

BACA JUGA:Berharap Event Besar Semakin Banyak, Pj Wako Berharap Ivendo Berpartisipasi

BACA JUGA:Pj Wako Pagaralam Mulai Syuting Pembuatan Film Dul Muluk dan Dul Malik

Namun ada beberapa daerah yang mengalami hujan petir di siang hari seperti Musi Rawas dan Sekayu.

Sedangkan hujan petir pada malam hari diperkirakan terjadi di Palembang.

Oleh sebab itulah, BMKG menghimbau untuk selalu waspada terjadinya potensi dari cuaca ekstrem ini seperti banjir bandang, tanah longsor, dan lain sebagainya.

Untuk itulah, BMKG menghimbau kepada masyarakat untuk mendapatkan informasi prakiraan cuaca di setiap kanal resmi BMKG, klik di sini.

BACA JUGA:Harga Batu Bara Terus Menguat, Ini Strategi Jitu yang Dilakukan Titan Infra Energy!

BACA JUGA:Cari HP Android 500 Ribuan? Ini 8 HP Murah Tapi Fiturnya Lumayan Lho

Selain itu juga beberapa media sosial BMKG lainnya.

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".*

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan