Wajib Tau! Sebelum Memasuki Bulan Ramadan 2024! Berikut Tata Cara berwudhu Agar Tidak Batal Saat Berpuasa
Wajib Tau! Sebelum Memasuki Bulan Ramadan 2024! Berikut Tata Cara berwudhu Agar Tidak Batal Saat Berpuasa-Freepik-
3. Berkumur-kumur
Selanjutnya yaitu berkumur-kumur dengan sebanyak 3 kali.
Pada saat berkumur-kumur ini dilakukan untuk memutar-mutar air di rongga mulut bertujuan untuk membersihkan sisa makanan yang menempel di gigi dan mengeluarkannya.
Pastikan apabila kamu sedang dalam kondisi puasa, untuk Berkumur-kumur tidak terlalu banyak dan terlalu lama.
BACA JUGA:Jangan Sepelekan! 5 Tips Mengajari Anak Kuat Berpuasa di Ramadan 2024, Nomor 4 Orangtua Wajib Tau
4. Membersihkan lubang hidung dengan menghirup air tidak terlalu kuat
Seperti yang dijelaskan pada awal pembahasan, dengan membersihkan lubang hidung sebanyak 3 kali bertujuan dapat mengeluarkan kotoran yang ada didalamnya.
Sehingga tetap untuk dilaksanakan, namun dengan cara menghirup airnya tidak terlalu kuat.
Hal ini disunahkan dengan cara menghirup air lalu kemudian mengeluarkannya serta ditekan-tekan hidungnya.
BACA JUGA:Sambut Ramadan 2024! Berikut Ini Persiapan yang Harus Kamu Hadapi Agar Bulan Suci Penuh Keberkahan
Hal ini sama dengan berkumur pada saat berpuasa dan hendak membersihkan lubang hidung maka gunakan air secukupnya saja serta tidak terlalu lama dan kuat.
5. Membasuh wajah
Membasuh wajah ini dapat kamu lakukan pada seluruh wajah hingga ke garis tepi yang berdekatan dengan rambut.
Kamu dapat memulainya dari ujung kepala tumbuhnya rambut sampai ke dagu, seperti yang dilansir dari NU online yang mendefinisikan dari niat dengan qasdu syai'in muqtarinan bifi'ilhi.