9 Jajanan Viral Tahun 2024 yang Wajib Dicoba, Nomor 7 Dari Bahan Daur Ulang, Rasanya Asing Tapi Enak Dilidah
Jajanan viral di tahun 2024 ini bisa menjadi rekomendasi untuk mencoba makanan yang baru karena berasal dari bahan daur ulang--Sumber: Instagram/@duniakulinerbdg
BACA JUGA:Mencari Tahu Apa Maknanya? Dari Permintaan Maaf Prabowo Saat Debat Terakhir Capres
Kuah bakso aci ini disajikan dengan kuah kaldu yang gurih dan bisa ditambah dengan bawang goreng dan pilus.
Rasanya yang enak ini membuat tak heran jika viral di media sosial.
9. Sate Ratu Jogja
Salah satu jajanan atau oleh-oleh yang sedang tren saat ini adalah Sate Ratu Jogja. Mereka pertama kali memulai perusahaan makanan ini dari sebuah angkringan.
BACA JUGA:Polres Muara Enim Menggelar Peringatan Isra Mi’raj di Masjid Al-Hikmah
Maklum, pilihan satenya juga beragam. Tersedia varian lilit basah, sate merah, ceker, sop anak, dan sate anak.
Ternyata banyak juga masyarakat luar kota yang memesan masakan ini untuk dibawa ke tempat lain, meski berada di Yogyakarta. Memang benar, ini adalah contoh makanan viral!
Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".