https://palpres.bacakoran.co/

Pria di Palembang Tertipu Beli Baju Kemeja Online Hingga Rp15 Juta, Begini Kronologinya

Jordi Andanu membuat laporan di SPKT Polrestabes Palembang atas kejadian penipuan yang dialaminya hingga mengalami kerugian mencapai Rp15 juta.--Kurniawan

Hal itulah membuat ia takut dan menuruti terlapor tersebut. "Total saya transfer itu empat kali karena dia memberikan banyak alasan untuk beberapa pajak, sehingga total saya transfer itu Rp15 juta," terangnya. 

Namun terlapor kembali sejumlah uang tapi tidak dituruti oleh dirinya. "Saya curiga dengan terlapor ini, sehingga saya tidak mentransferkan uang dan melaporkannya ke polisi," bebernya. 

BACA JUGA:Naudzubillah! Diduga Oknum Kades di Ogan Ilir Tunjukkan 'Senjata Pusaka', Ada Apa Ya?

BACA JUGA:Tim Gabungan Polri 'Kejar' Pelaku Begal Mahasiswa UNSRI

Atas laporan yang dibuatnya, ia berharap agar pelakunya dapat tertangkap dan bertanggung jawab atas perbuatan tindak pidana penipuan tersebut. 

Sementara untuk laporan korban, telah diterima oleh anggota SPKT Polrestabes Palembang dan selanjutnya akan diserahkan ke Unit Reskrim.

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".*

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan