https://palpres.bacakoran.co/

Cegah Pelanggaran Hukum, Yonif 144/JY Gelar Penyuluhan Bagi Prajurit

Tim Kumdam II/Swj Kunjungi Yonif 144/JY untuk memberikan penyuluhan hukum kepada seluruh prajurit dan Persit KCK Yonif 144/JY.--Pendam II/Swj

Di kalangan anak sekolah. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada 28 Februari 2024, di Mayonif 144/JY Curup, Kabupaten Rejang Lebong.

Hal itu disampaikan Danyonif 144/JY, Mayor Inf Eko Siswanto S Hub Int, dalam rilisnya di Rejang Lebong, Kamis 29 Februari 2024. 

BACA JUGA:Prajurit Denzipur 14/GB Raih 3 Medali Emas di Kejuaraan Nasional Taekwondo Kapolri Cup

BACA JUGA:Jelang Ramadan, Kodim 0408/BS Gelar Pasar Murah

Danyon mengungkapkan, dalam kegiatan ini anak-anak sekolah diberikan kesempatan untuk mengunjungi.

Satuan Yonif 144/JY guna lebih mengenal profesi TNI serta menanamkan kesadaran bela negara sejak dini.

"Kami juga berikan penjelasan mengenai tugas dan fungsi TNI serta peranannya dalam menjaga keamanan dan kedaulatan negara," ujar Mayor Eko

Selain itu, mereka diajak untuk berinteraksi langsung dengan para prajurit TNI, bertanya mengenai kehidupan dan pengalaman serta alutsista TNI dalam menjalankan tugas negara.

BACA JUGA:Tingkatkan Keterampilan Prajurit, Korem 043/Gatam Gelar Latihan UTP Umum Teritorial dan Intelijen

BACA JUGA:Keceriaan Anak-anak Ketika Satgas Yonif 200/BN Datang Mengajar

Hal ini, lanjut dia katakan, bertujuan untuk memberikan pemahaman yang lebih mendalam mengenai profesi TNI.

Serta menumbuhkan rasa kepercayaan dan keterbukaan antara TNI dan masyarakat, khususnya generasi muda.

"TNI Sahabat Anak ini diharapkan dapat menjadi salah satu upaya dalam memperkuat rasa cinta tanah air dan kesadaran bela negara di kalangan generasi muda," terangnya.

Yonif 144/JY berkomitmen untuk terus mendukung program-program yang bertujuan untuk melibatkan masyarakat.

BACA JUGA:Atlet Karate Yonif 143/TWEJ Ukir Prestasi di Kejurda Shokaido

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan