Kebutuhan Beras Warga Lahat Minus 5.800 Ton, Ini Langkah Cepat yang Dilakukan DKP
Sejumlah warga bergotong royong panen padi di areal persawahan, Senin 18 Maret 2024-Foto:Bernat Albar-palpres
BACA JUGA:Cara Masak Beras Murah Biar Pulen Seperti Beras Mahal, Tambahkan Sesendok Tepung Ini!
Pihaknya, lanjutnya, untuk benih padi akan dibantu varietas Ciherang yang lebih tanam terhadap serangan hama, selain itu juga, menyalurkan bibit kepada petani yang sawahnya rusak akibat banjir.
"Petugas di lapangan tengah mendata jumlah petani yang sawahnya rusak, ataupun gagal panen sehingga kedepannya dapat meningkatkan jumlah produksi, kualitas maupun kuantitas beras," tegas dirinya. *