Cara Mudah Buat Whipcream Homemade, Lembut dan Creamy Dijamin Hasilnya Melimpah
Ilustrasi - Cara Mudah Buat Whipcream Homemade, Lembut dan Creamy Dijamin Hasilnya Melimpah-Freepik-
Whipped cream masih bisa digunakan kembali lain waktu. Sebaiknya, habiskan krim dalam waktu 3 hari setelah disimpan dalam kulkas.
Untuk penyimpanan Krim Kocok di Kulkas lebih baik, karena bisa tahan lama.
Masukkan krim kocok ke dalam wadah kedap udara.
BACA JUGA:Makanan Khas Lampung Ini Pasti Bikin Buka Puasa Kamu Puas, Ada Gagodoh dan Es Serbet Kweni
BACA JUGA:Es Kembang Tahu Legend di Kota Lubuklinggau, Cocok Untuk Buka Puasa
Pada dasarnya, Tupperware berbahan plastik merupakan wadah kedap udara yang sangat cocok digunakan untuk menyimpan krim kocok.
Namun, jika krim dibeli di supermarket alih-alih dibuat sendiri, sebaiknya simpan krim di wadah aslinya.
Bahan dasar whipped cream terbuat dari minyak nabati. Sehingga agar minyak lebih mudah dan cepat diikat, perlu menggunakan air dingin.
Jika Anda masih membeli krim kocok dari toko, mungkin cara membuat whipping cream ini bisa membantu menghemat pengeluaran Anda.
BACA JUGA:Bakso Goreng Merekah Hanya 3 Bahan, Bisa Jadi Ide Jualan Datengin Cuan Banyak
Jika membuat sendiri, rasanya bisa lebih segar, akan lebih kaya, dan lebih baik.
Whipcream Ala Rumahan
Bahan-bahan yang dibutuhkan: