Redmi 12 VS Redmi 13, HP Xiaomi Harga 1 Jutaan, Worth It Mana di Tahun 2024?
Perbandingan HP Xiaomi Redmi 12 dengan Redmi 13 cukup banyak meskipun dibanderol di kelas HP harga 1 jutaan--Xiaomi
KORANPALPRES.COM - Redmi 12 dengan Redmi 13 merupakan HP Xiaomi yang dibanderol dengan harga 1 jutaan.
Meskipun berada di kelas yang serupa, kedua perangkat ini memiliki sejumlah perbedaan spesifikasi yang menarik untuk disoroti.
Seri Redmi ini saling bersaing dan menawarkan keunggulan masing-masing.
Dari segi chipset, kamera, layar, baterai, hingga fitur tambahan, Redmi 12 dan Redmi 13 memiliki perbedaan yang patut dipertimbangkan oleh konsumen.
BACA JUGA:Warga Palembang Mulai Merasakan Kabut Asap, BMKG Ingatkan Musim Kemarau Kering
BACA JUGA:Sidak Pasar Prabumulih, Pj Walikota Temukan Harga Cabai Tembus 60 Ribu Perkg
Yuk simak perbandingan antara Redmi 12 dan Redmi 13, dua smartphone Xiaomi yang hadir dengan harga terjangkau namun tetap menawarkan spesifikasi yang mumpuni.
Berikut ini adalah beberapa keunggulan Redmi 12:
1. Chipset yang Memadai
Redmi 12 dibekali dengan chipset MediaTek Helio G88, yang meskipun termasuk kelas entry-level, namun masih cukup memadai untuk penggunaan sehari-hari.
BACA JUGA:Fokus Jaga Inflasi Jelang Idul Adha 2024, Pj Gubernur Sumsel Beri 10 Arahan ke Kepala Daerah
BACA JUGA:Dukungan MATAHATI! GIRB Sumsel Siap Turun Berjuang untuk Kemenangan Mawardi - Anita
2. RAM dan Penyimpanan yang Besar
Redmi 12 hadir dengan RAM 8GB yang dapat diperluas hingga 16GB, serta pilihan memori internal 128GB atau 256GB.