Inilah 5 Daerah Terluas di Sumatera Selatan, Juaranya Bukan Banyuasin Apalagi Musi Banyuasin, Ada Yang Tahu?
Inilah 5 Daerah Terluas di Sumatera Selatan, Juaranya Bukan Banyuasin Apalagi Musi Banyuasin, Ada Yang Tahu?--Freepik
PALEMBANG, KORANPALPRES.COM - Provinsi Sumatera Selatan memiliki sejumlah daerah dengan luas wilayah yang cukup mencolok.
Berdasarkan data terbaru dari Badan Pusat Statistik Provinsi Sumatera Selatan untuk tahun 2023, terdapat lima kabupaten yang mendominasi dalam hal luas wilayahnya.
Adapun luas wilayah provinsi Sumatera Selatan pada tahun 2023 mencapai 86.771,68 kilometer persegi pada tahun 2023.
Data ini menggambarkan sebaran luas dari berbagai kabupaten dan kota di wilayah ini.
Secara administratif, Provinsi Sumatera Selatan terdiri dari 13 kabupaten dan 4 kota.
Di antara 13 kabupaten tersebut, terdapat lima kabupaten yang terkenal dengan luas wilayahnya yang mencolok, memberikan kontribusi signifikan terhadap total luas wilayah provinsi ini.
Namun, yang menarik, kabupaten yang menjadi juara bukanlah Banyuasin atau Musi Banyuasin, melainkan daerah lainnya.
Daripada penasaran, berikut ini adalah lima daerah terluas di Sumatera Selatan beserta luas wilayah masing-masing.
BACA JUGA:Menilik Jejak Karier Pj Bupati Baru Lahat Imam Pasli, Rupanya Pernah Mengabdi untuk 2 Daerah Ini
BACA JUGA:Sumur Ilegal Terbakar di Musi Banyuasin, Kapolda Sumsel Harapkan Ini Kepada Pemerintah Daerah
5. Kabupaten Musi Rawas
Di posisi kelima, Kabupaten Musi Rawas memiliki luas wilayah mencapai 6.122,59 kilometer persegi.