7 Rekomendasi Serum Pria untuk Kulit Cerah dan Bebas Kusam, Tampil Percaya Diri dengan Kulit Sehat!
Daftar serum pria yang direkomendasikan untuk mendapatkan kulit cerah dan bebas kusam sehingga lebih percaya diri--yt/ Wahyudi Official
KORANPALPRES.COM - Menjaga kesehatan kulit wajah adalah hal yang penting bagi pria, terutama untuk mendapatkan penampilan yang percaya diri.
Menggunakan serum adalah salah satu cara efektif untuk merawat kulit wajah.
Berikut 7 rekomendasi serum pria yang bisa membantu kamu mendapatkan kulit cerah dan bebas kusam:
1. MS GLOW MEN Power Serum
BACA JUGA:7 Serum Bulu Mata Paling Recommend, Ampuh Buat Lentik dan Panjangkan Dalam Sekejap!
BACA JUGA:Wajah Cerah Merata! 5 Rekomendasi Serum Flek Hitam Pudarkan Noda Hitam
Serum ini hadir sebagai solusi lengkap untuk pria yang ingin mendapatkan kulit wajah sehat dan bercahaya.
Glycolic acid membantu melawan tanda penuaan dan meremajakan kulit, sementara malic acid dan lactic acid efektif untuk mencerahkan kulit.
Salicylic dan citric acid berperan dalam mencegah dan menyamarkan bekas jerawat, sedangkan tartaric acid digunakan untuk memperbaiki tekstur dan mengencangkan kulit wajah.
Dengan kandungan yang lengkap, MS GLOW MEN Power Serum cocok untuk kamu yang ingin memperbaiki skin barrier sekaligus mencerahkan kulit wajah.
BACA JUGA:Tampak Kenyal dan Terhidrasi! 5 Serum Hyluronic Acid Bikin Kulit Tambah Sehat
BACA JUGA:Auto Cerah! Rekomendasi 4 Eye Serum Terbaik 2024, Ampuh Mata Panda Lenyap
2. Kahf Brightening Serum
Serum ini diformulasikan khusus untuk pria yang menginginkan kulit wajah cerah dan halus.