5 Rekomdasi Pembersih Kaca Mobil Terbaik, Kamu Wajib Punya
Ilustrasi - 5 Rekomdasi Pembersih Kaca Mobil Terbaik, -Youtube Teknofans-
KORANPALPRES.COM- Kalian masih bingung dalam memilih pembersih kaca mobil terbaik untuk mobil kesayangannya.
Pembersih kaca mobil umumnya digunakan sebagai pengganti air dalam tabung wiper, jadi daripada menggunakan air keran biasa, lebih maksimal jika menggunakan pembersih khusus yang biasa digunakan untuk kalian membersihkan kaca mobil.
Sehingga saat digunakan saat hujan ataupun tidak, pembersihan akan menjadi sangat maksimal. Kandungan deterjen pada sabun ini juga tidak meninggalkan bekas atau kerak ketika mengering.
Rekomendasi Merek Pembersih Kaca Mobil Terbaik
BACA JUGA:5 Rekomendasi Lampu Spotlight Terbaik, Bikin Rumah Makin Terang
BACA JUGA:3 Jam Tangan Olahraga Terintegrasi Terjangkau dengan Nuansa Mirip Royal Oak
- Megacools Wiper Fluid
Rekomendasi merek cairan pembersih kaca mobil pertama yang bisa dibeli oleh Carmudian adalah Megacools Wiper Fluid. Cairan berwarna biru ini bisa menjadi alternatif bagi pemilik mobil yang tidak mau membeli cairan dengan harga mahal.
- KIT Wiper Fluid
Kemudian ada merek terkenal, yakni KIT Wiper Fluid. Cairan berwarna biru ini punya banderol harga yang jauh lebih murah dibandingkan dengan Megacools yang sudah kita sebutkan di atas.
BACA JUGA:Riview HP Huawei P30 Pro, Flagship Dibekali Kamera Leica Harganya Terjangkau
-KIT Clear Auto Glass Cleaner
Produk lainnya dari KIT adalah Clear Auto Glass Cleaner yang dibanderol dengan kisaran harga Rp25-30 ribuan. Cairan ini diklaim bebas amonia, sehingga efektif dalam membersihkan kerak dan mencegah timbulnya jamur di kaca mobil.