https://palpres.bacakoran.co/

5 Manfaat Sunscreen Untuk Kesehatan Kulit, Kaum Hawa Wajib Tahu Demi Cantik Paripurna

penggunaan sunscreen setiap hari, baik sedang bepergian atau tidak itu sangat penting. -Foto:Sc Freepik-

PALEMBANG - Selama ini mungkin kamu berpikir bahwa sunscreen hanya memberikan perlindungan terhadap sinar matahari. 

Namun, kamu belum tahu kalau manfaat penggunaan sunscreen setiap hari, baik sedang bepergian atau tidak itu sangat penting. 

Sunscreen ini tidak hanya memberikan perlindungan akan terik matahari saja loh. 

Kamu akan kaget kalau ternyata sunscreen dapat memberikan perlindungan terhadap risiko kanker kulit. 

BACA JUGA:Kepoin Budaya Komering, Ini Kuliner Khas Di Festival Literasi Nusantara 2023 Yang Bisa Kamu Nikmati

Kanker kulit adalah jenis kanker yang paling berbahaya dan kerap menjadi risiko seiring dengan pertambahan usia.

Ada banyak bagi kulit saat mengoleskan sunscreen, untuk itu berikut 5 manfaat sunscreen bagi Kesehatan kulit:

1. Mencegah Penuaan Dini

Semua orang pasti berharap memiliki kulit yang sehat, kenyal, dan senantiasa muda. 

BACA JUGA:Kasdam II Sriwijaya Lepas Pawai Kebangsaan 'Hari Sumpah Pemuda'

Nah, manfaat ini bisa kamu dapatkan jika rajin menggunakan sunscreen.

Penggunaan sunscreen akan memberikan perlindungan dan mencegah penuaan dini. 

Karena, paparan sinar matahari yang berlebihan bisa membuat kulit cepat berkerut dan mengalami garis-garis halus.

2. Mengurangi Risiko Munculnya Noda Hitam pada Wajah

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan