4 Rekomendasi Baju Terusan Polos Untuk Menghadiri Pengajian
4 Rekomendasi Baju Terusan Polos Untuk Menghadiri Pengajian-kolase-
PALEMBANG,KORANPALPRES.COM- Apakah kamu ada acara pengajian dan bingung mau pakai apa? Tenang saja, kali ini kita akan memberikan sedikit rekomenadasi untuk mendukungmu!
Berpartisipasi dalam pengajian merupakan kesempatan untuk memperkaya keimanan dan pengetahuan tentang Islam serta kesempatan untuk mempererat silaturahmi dengan saudara-saudara muslim.
Oleh karena itu, penting untuk diingat bahwa pakaian yang sopan, sederhana dan nyaman juga harus digunakan saat pengajian agar dapat melakukan aktivitas secara maksimal.
Hanya saran, kamu bisa memakai long dress atau dress warna solid, nah pada artikel kali ini kita akan memberikan 4 saran berbusana sederhana yang cocok untuk kamu saat pengajian.
BACA JUGA:Modis dan Nyaman! 6 Tips Desain Hijab Instan Syar'i Modern
BACA JUGA:Tips Memilih Warna Lipstick Sesuai Warna Hijab, Yuks Simak!
Apakah kamu penasaran? yuks simak artikel ini!
1. Amala - Gaun coklat Arisha
Warna utama pertama, kamu bisa memakai gaun coklat saat datang pengajian. Ya, karena warna coklat merupakan warna yang netral dan mudah untuk dipadupadankan dengan warna hijab apapun.
Selain warna coklat, model baju ini juga memiliki potongan aline sehingga bagian bawah terlihat lebih lebar di bagian atas.
BACA JUGA:Kamu Baru Berhijab? Berikut Inspirasi Hijab yang Cocok Untuk Hijabers Pemula
BACA JUGA:7 Rekomendasi Warna Hijab untuk Kulit Sawo Matang, Para Hijabers Yuk Simak Ulasannya!
Jadi kamu nggak perlu khawatir dengan lekuk tubuhmu ya! Pertama, dress ini juga memiliki detail ruffle di bagian dada, dan juga bagian lengan yang elastis untuk memudahkanmu dalam berwudhu.
2. Puru Kambera - Delilah Dulcet Dress