7 Tanaman Bunga Yang Sangat Ampuh Mengusir Ular Dan Tikus Tanah

Jumat 22 Mar 2024 - 11:39 WIB
Reporter : Arman
Editor : Arman

BACA JUGA:7 Rekomendasi Makanan Sehat untuk Ibu Menyusui Biar ASI Gak Seret, Puasa jadi Aman Terkendali

4. Lidah ibu mertua memiliki daun meninggi dan berliku seperti pedang yang membuat ular merasa tidak nyaman.

Dari sumber tidak ada alasan yang jelas kenapa ular takut pada tanaman ini. Entah karena bentuknya yang mengancam atau karena tepi daunnya yang tajam.

Banyak orang percaya bahwa bawang putih menjadi tanaman kebun yang ampuh mengusir ular. Bukan hanya tak disukai, aroma bawang putih juga dapat membuat ular kebingungan.

Bawang putih diketahui mengeluarkan endapan minyak. Gunakan endapan minyak ini untuk mengusir ular.

BACA JUGA:2 Cara Menghindari Sakit Kepala Saat Puasa, Bikin Ibadah Puasa Lebih Khusyuk!

5. Kaktus ternyata bunga ini memiliki kemampuan yang sangat ampuh untuk mengusir ular, sebab ular akan menjauh bila ada tanaman yang berduri duri.

Bunga ini juga bisa anda tanam untuk melindungi rumah atau taman anda dari kedatangan ular liar yang berbisa 

Bunga kaktus membutuhkan sinar matahari langsung di tempat yang hangat yang berventilasi baik.

Namun anda harus tau tidak ada tumbuhan tunggal yang dapat mengusir ular dengan sempurna.

BACA JUGA: Perut Terasa Mual Saat Puasa, Kenapa Ya? Yuks Simak Penjelasan dan Cara Mengatasinya!

Untuk itu anda harus bermacam macam bunga atau tumbuhan dirumah anda tujuannya untuk mengusir ular yang masuk kelingkungan rumah kita.

Kategori :