PALEMBANG, KORANPALPRES.COM - Tahukah kamu jika buah semangka ternyata memiliki banyak memanfaat untuk Kesehatan tubuh.
Buah ini biasanya dimakan saat lagi segar atau cocok untuk dijadikan jus.
Buah semangka memiliki kulit yang keras berwarna hijau dan bergaris garis.
Ada banyak warna pada buah semangka antara lain merah atau kuning dan buah semangka juga ada yang memiliki biji dan tidak ada biji tergantung jenis buahnya.
BACA JUGA:Hasil Pertanian Semangka OKU Timur Tembus Pasar Pulau Jawa, Ternyata Ini Rahasianya
Buah semangka ini memiliki vitamin dan nutrisi yang sangat penting bagi tubuh manusia, nah mari kita bahas vitamin dan nutrisi apa saja yang ada di buah semangka ini.
Buah ini juga mengandung banyak nutrisi penting yang bermanfaat untuk kesehatan tubuh. Berikut ini ada 4 manfaat bisa menjadi referensi untuk kamu apa khasiat buah semangka untuk kesehatan tubuh:
1. Dari penelitian tertulis melalui International Journal of Fruit Science, buah semangka ini memiliki kandungan sebagai berikut lemak sekitar 0,2 persen, air yang tinggi sekitar 92 persen, protein sekitar 1 persen, serat sekitar 0,4 persen.
Selain itu buah ini mengandung vitamin C B6 dan asal folat serta mineral seperti kalium dan magnesium, dan senyawa fitokimia seperti likpopen dan citrulline yang berfungsi untuk menyehatkan tubuh kita karena ada antioksidan.
BACA JUGA:Konsumsi Semangka Kuning Tiap Hari! Ini Loh Manfaat Bagi Kesehatan
2. Buah semangka ini banyak mengandung senyawa antioksidan dan iucopene yang berfungsi membantu ter jadinya serangan jantung.
Semangka mengandung senyawa antioksidan dan lycopene yang dapat membantu meningkatkan kesehatan jantung kita secara menyeluruh.
Bahkan buah semangka dapat membantu mengurangi resiko penyakit jantung.
3. Buah semangka mengandung senyawa citrulline yang berperan untuk meningkatkan produksi oksida nitrat dalam tubuh.
BACA JUGA:Emak-Emak Serbu Kebun Semangka di Tanjung Senai, Ada Apa Ya?