Banjir Promo! FIFGROUP Gelar Festival Foodies Palembang 2024

Selasa 16 Apr 2024 - 20:25 WIB
Reporter : Ella Sulistiana
Editor : Kgs Yahya

Ada juga Reels Competition yang berhadiah Rp2 juta bagi para pengunjung.

Acara juga dimeriahkan dengan hiburan dari artis-artis lokal seperti Ade Risky, Maha coustic.

Brave coustic, Bright coustic, Kenzo Kai, Rizki Ekik, Enchy Girl, Imperius Girl, dan DJ Manangin.

BACA JUGA:SELAMAT! FIFGROUP Raih Juara Umum Corporate Affairs Awards 2023

Marketing New Motor Cycle (NMC) Director FIFGROUP, Daniel Hartono mengatakan festival foodies Palembang 2024 ini ikut mendorong pertumbuhan ekonomi.

FIF Group sebagai salah satu anak perusahaan dari PT Astra International Tbk dan bagian dari Astra Finansial menghadirkan berbagai inisiasi inovatif yang bermanfaat bagi masyarakat.

Apalagi pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2023 tercatat 5,05 persen (yoy) sesuai data dari Badan Pusat Statistik Indonesia.

Guna mendukung optimisme itu, FIFGROUP terus berupaya untuk turut menghadirkan berbagai program menarik.

BACA JUGA:Pengadilan Jember Vonis Debitur FIFGROUP Terkait Kasus Over Alih Kredit Ilegal Kendaraan Bermotor

Hadir dalam konferensi pers FIFGROUP di Festival Foodies Palembang, Kepala Wilayah Area Sumatera Selatan, Jahara Reza Fahlevi F.

Didampingi oleh jajaran manajemen FIFGROUP Area Cabang Palembang, Marketing Manager FIFASTRA, Hendra Agustindi.

Marketing Manager SPEKTRA, Alfaizin Syufianto, Marketing Manager DANASTRA, Simon Darwin Gultom dan Marketing Manager FINATRA, Edmundus T. A. Sinaga.

Kepala Wilayah FIFGROUP Area Sumatera Selatan, Jahara Reza Fahlevi F, mengatakan festival ini mengusung jargon Satu Solusi Untuk Semua Kebutuhan Pembiayaan.

BACA JUGA:FIFGROUP Berbagi Kasih Natal dan Tahun Baru Lewat Bantuan Sosial untuk 34 Panti Asuhan

Promo 5 Lini Bisnis FIFGROUP

Untuk diketahui jika, FIFGROUP hadir dengan 5 layanan brand services-nya, yaitu FIFASTRA yang merupakan pembiayaan sepeda motor Honda.

Kategori :