50 g daun melinjo, cuci bersih
75 ml air asam jawa pekat
Bumbu, Haluskan:
6 siung bawang putih
4 butir bawang merah
1 sdt garam
½ sdt terasi
2 sdt gula merah
BACA JUGA:Apem Jawa Tape Singkong Tekstur Empuk dan Lembut, Harumnya Kemana-mana
BACA JUGA:Lumer Didalam Crunchy Diluar, Ini Resep Rahasia Nugget Oreo Anak-anak Dijamin Ketagihan
Cara Membuat
- Rebus air dalam panci hingga mendidih. Tambahkan bumbu halus, lengkuas dan daun salam, masak hingga bau langunya hilang.
- Masukkan jagung manis, kacang tanah, labu siam, dan buah melinjo. Masak hingga matang.
- Tambahkan cabai merah besar,cabai hijau besar, kacang panjang, daun melinjo, dan air asam jawa. Masak hingga seluruh bahan matang dan bumbu meresap dengan api sedang. Angkat, sajikan hangat.