3. Yves Saint Laurent L'Homme Parfum Intense
BACA JUGA:4 TOP Parfum Wanginya Elegan dan Berkelas, Kamu Wajib Punya
Parfum hasil kolaborasi Dominique Ropion dan Anne Flipo ini dirilis pada tahun 2006 dan memiliki aroma yang dalam dan sensual.
Karena aromanya yang agak menyengat, Yves Saint Laurent L'Homme Parfum cocok untuk acara malam hari, bahan utamanya adalah rempah-rempah dan bunga.
Aromanya diperkuat dengan tambahan lemon, bunga jeruk, lada hitam, dan bergamot.
Tak heran, produk ini terlihat mewah dan banyak diinginkan pria, karena wanginya yang berkesan bagi yang menciumnya.
BACA JUGA:Wanginya Ngangenin! Inilah 5 Rekomendasi Parfum Zara Best Seller untuk Wanita dan Pria
BACA JUGA:Rekomendasi 5 Parfum Pria Tahan Lama, Harga Murmer, Ga Bikin Kantong Kering
4. Burberry Mr Burberry Element Eau de Toilette
Merek Burberry juga memiliki versi parfum dengan warna ambergris. Sedangkan untuk wewangiannya dipengaruhi oleh aroma pedesaan Inggris
dari negara asal merek tersebut, Burberry Mr Burberry Element Eau de Toilette memiliki keharuman yang tajam, kuat dan segar.
Karena aromanya yang sangat kaya, sebagian orang meyakini produk ini memiliki karakter yang unik.
BACA JUGA:Aroma Parfum Mirip Punya Ganjar, Ini 3 Rekomendasi Merknya Bikin Ibu Siti Atiqoh Kepincut
BACA JUGA:5 Parfum Pria Terbaik yang Memancarkan Aura Maskulin, Aromanya Menggoda dan Berwibawa!
5. Jo Malone Dark Amber dan Ginger Lily Cologne Intense