Suku-suku di Provinsi Sulawesi Tengah: Ada Belasan Etnis Dipengaruhi Tradisi dan Adat Wilayah Sekelilingnya

Sabtu 11 May 2024 - 13:41 WIB
Reporter : Eko Wahyudi
Editor : Eko Wahyudi

Selain rumah, ada pula lumbung padi yang disebut Gampiri.

Buya atau sarung seperti model Eropa hingga sepanjang pinggang dan keraba semacam blus yang dilengkapi dengan benang emas. Tali atau mahkota pada kepala diduga merupakan pengaruh kerajaan Eropa. 

Baju banjara yang disulam dengan benang emas merupakan baju laki-laki yang panjangnya hingga lutut. Daster atau sarung sutra yang membujur sepanjang dada hingga bahu, mahkota kepala yang berwarna-warni dan parang yang diselip di pinggang melengkapi pakaian adat. 

Senjata tradisional masyarakat Sulawesi Tengah adalah Parang (Guma), Tombak, Sumpit.

 

Kategori :