Sehingga dapat memberikan analisis mendalam tentang pola tidur pengguna untuk membantu meningkatkan kualitas tidur.
Sedangkan untuk kebugaran, jam tangan ini menawarkan berbagai mode olahraga seperti lari, bersepeda dan berenang.
Memiliki fitur GPS yang dapat melacak rute dan jarak dengan akurat. Jam tangan ini hadir dengan bodi yang ringkas dan bezel yang ramping.
Xiaomi Redmi Watch 4 tersedia tersedia dalam berbagai macam warna yang cerah dan menarik untuk menyesuaikan tampilan yang sesuai dengan gaya pribadi kamu.
4. Samsung Galaxy Watch 5
Rekomendasi jam tangan dengan fitur pantau aktivitas fisik yang terakhir adalah Samsung Galaxy Watch 5 yang hadir dengan desain elegan dan fitur berkualitas.
Jam tangan ini hadir dengan layar sentuh AMOLED berukuran besar yang memberikan tampilan jernih dan cerah.
BACA JUGA:8 Top Parfum Dior Terbaik Sepanjang Masa, Ada Incaran Kamu Ga Nih?
BACA JUGA:6 Rekomendasi Parfum Wanita dengan Aroma Lembut Terbaik Tahun 2024!
Berikut fitur-fitur yang dimilikinya seperti fitur pemantauan detak jantung, tidur dan aktivitas fisik yang membantu pengguna untuk menjaga kesehatan dengan lebih baik.
Terdapat juga fitur GPS dan NFC yang berguna untuk melacak lokasi dan melakukan pembayaran secara mudah.
Galaxy Watch 5 akan memberikan kesan yang mewah dan tahan lama karena jam ini menggunakan bahan premium seperti stainless steel untuk bodi jam tangan dan kaca anti-gores untuk layar.
Itulah beberapa jam tangan stylish dengan fitur pantau aktivitas fisik yang cocok untuk kamu yang aktif berolahraga.
BACA JUGA:Bikin Jadi Rileks, Ini 4 Rekomendasi Parfum Teh Berbagai Varian, Dijamin Wanginya Bikin Tenang