Exfoliant ini memiliki scrub yang dapat mengelupaskan sel kulit mati dan flek hitam dari wajah dengan kandungan ekstrak habbatussauda dan teknologi oxywhite.
Safi White Expert Deep Exfoliator juga dapat menghilangkan polutan dari pori-pori kulit wajah dan mengontrol produksi sebum yang berlebihan.
3. Some by Mi AHA/BHA/PHA 30 Days Miracle Toner
Produk dari Some by Mi ini memiliki tiga eksfoliator, yaitu AHA, BHA, dan PHA yang semuanya bekerja sama untuk mengelupaskan sel-sel kulit mati dari kulit.
Selain itu, produk ini telah ditingkatkan dengan kandungan niacinamide dan tea tree hingga 2%.
Kombinasi dari kedua bahan tersebut menghasilkan kandungan yang baik untuk kulit yang rentan berjerawat.
4. COSRX AHA BHA Clarifying Treatment Toner
Larutan dari COSRX ini dapat menjadi pilihan yang baik untuk kamu yang memiliki kulit kering.
Lotion ini membantu mengisi kembali kelembapan pada kulit dengan kandungan air buah apel dan.
Gak hanya membersihkan pori-pori dan menghilangkan sel-sel kulit mati, tetap produk ini juga dapat menutrisi kulit.
BACA JUGA:Cegah Kusam Sejak Dini! 5 Pilihan Skincare yang Cocok untuk Pemula, Buat Kulit Makin Cerah dan Sehat