KORANPALPRES.COM – Saat ini brand sneakers lokal sudah banyak bermunculan dengan kualitas juara.
Ketika membeli produk buatan lokal, kamu secara tidak langsung juga membantu meningkatkan kesejahteraan pekerja atau buruh lokal yang mengerjakan produk tersebut.
Kualitas dari sneakers keluaran lokal ternyata juga tak kalah saing dengan jenis sepatu lain yang diimpor, lho.
Nah berikut rekomendasi 6 brand sneakers lokal terbaik:
BACA JUGA:Tampilan Pertama Sneakers Air Jordan 6 Akan Muncul di Olimpiade Paris
1. Compass
Compass sudah ada sejak tahun 1998, yang di-branding ulang pada tahun 2017 lalu dengan munculnya seri Gazelle.
Namun saat ingin harus bersabar karena saat produksi sepatu Compass gak mengeluarkan stock yang banyak.
Produk brand ini juga bisa cocok dipadupadankan dengan berbagai gaya.
Jadi kamu tinggal sesuaikan saja dengan kebutuhan penampilanmu.
Dengan kualitas yang bagus, gak heran sampai sekarang Compass masih jadi sneakers favorit anak muda.
BACA JUGA:Ini 7 Merek Sneakers atau Sepatu Kets Terbaik di Dunia yang Menjaga Kaki Tetap Nyaman
BACA JUGA:Imut dan Nyaman! Rekomendasi 5 Sepatu Prewalker Terbaik, Si Kecil Pakai Lebih Nyaman
2. NAH Project